Intisari
Tulisan
ini mengangkat gagasan terkait peran dan solusi HMI terhadap kesejahteraan kaum
mustadh’afin terkhusus kaum buruh, sejatinya aktivis mahasiswa tentu sangat
dekat dengan aktivis buruh setidaknya setiap 1 mei dua gerakan tersebut
bergabung membentuk gerakan besar yang menekan penguasa untuk membuat
kebijakan-kebijakan yang mensejahteraan kaum buruh. Selain itu penulis juga
mencoba mengangkat sejarah gerakan buruh dan masa depan buruh kedepannya,
dimana sebagai aktivis HMI tentu juga ikut mengawal kesejahteraan tersebut.